Pengambilan Sumpah Janji Kepala Desa karang langit Kecamatan Dusun Timur kabupaten Barito Timur masa bakti tahun 2023 – 2029

Pengambilan Sumpah Janji Kepala Desa karang langit Kecamatan Dusun Timur kabupaten Barito Timur masa bakti tahun 2023 – 2029

PKRI News. KALTENG Tamiang Layang – Penjabat Bupati Barito Timur Indra Gunawan SE,MPA melantik dan mengaktifkan Kepala Desa Terpilih secara resmi dan pengambilan sumpah janji Kepala Desa karang langit Kecamatan Dusun Timur kabupaten Barito Timur masa bakti tahun 2023 sampai dengan tahun 2029 pada hari ini Jumat (3 November tahun 2023.)

Pembacaan surat keputusan Pejabat Bupati Barito Timur keputusan Bupati Barito Timur Nomor 180/430/2023 tentang pengesahan pengangkatan Kepala Desa karang langit Kecamatan Dusun Timur kabupaten Barito Timur masa bakti 2023 sampai dengan 2029 .

Dalam surat keputusan Bupati Barito Timur.,Mengingat satu dan seterusnya, memutuskan, menetapkan

Kesatu ; Pengangkatan Kepala Desa karang langit Kecamatan Dusun Timur kabupaten Barito Timur masa bakti 2023 sampai dengan 2029

Kedua ; Mengesahkan pengangkatan nama Cristiano tempat tanggal lahir Barito Selatan 26 Mei 1970 jenis kelamin laki-laki alamat Desa karang langit RT 04 Kecamatan Dusun Timur kabupaten Barito timur Provinsi Kalimantan Tengah sebagai Kepala Desa karang langit Kecamatan Dusun Timur Kabupaten Barito timur.

Untuk melaksanakan tugas wewenang hak dan kewajiban serta kepadanya diberikan tunjangan penghasilan aparat pemerintah Desa sesuai dengan peraturan perundang-undangan.

Keempat ; Kepala desa sebagaimana dimaksud.

Kelima ; Pada saat keputusan ini mulai berlaku satu keputusan Bupati Barito Timur Nomor 180/241//2023 tentang putusan sengketa hasil perhitungan suara pemilihan Kepala Desa karang langit Kecamatan Dusun Timur kabupaten Barito Timur Nomor 180/413//2023 tentang pengangkatan pejabat Kepala Desa karang langit Kecamatan Dusun Timur Kabupaten Barito timur dicabut dan dinyatakan tidak berlaku lagi

Keenam ; Segala biaya yang dikeluarkan sebagai akibat ditetapkannya keputusan ini dibebankan kepada anggaran pendapatan dan belanja daerah kabupaten Barito timur pada tanggal 16 Oktober 2023.Bupati Barito timur.

Kegiatan acara dihadiri Ketua DPRD kabupaten Barito timur atau yang mewakili forum berkombinasi kabupaten Barito timur kepala SKPD terkait Camat Dusun Timur Kepala Desa karang langit dan kepala desa harara ketua BPD panitia pemilihan pengawas Pilkades rekan-rekan media dan hadirin yang hadir dalam pelantikan ini.

,” 2 ( dua ) SK keputusan diserahkan Bupati Barito Timur Indra Gunawan SE,MPA. antara lain desa karang langit dan desa harara.

Bupati Barito Timur Indra Gunawan SE,MPA.menyampaiakan Alhamdulillah kita telah melaksanakan pelantikan disaksikan oleh forkompinda disaksikan oleh asisten saksi – saksi serta rohaniawan dan keluarga.

Dilanjutkan Bupati ,” dan kita bersyukur kepada Tuhan Yang maha esa kita masih diberikan kesehatan diberikan nikmat untuk bekerja sebagaimana amanat yang telah diamanatkan oleh kita.

Tidak lupa Bupati memberikan ucapan,” Pertama saya ucapkan selamat kepada Kepala Desa karang langit dan kepala desa harara yang pada sore hari ini telah mendapatkan amanat dari negara untuk mensejahterakan masyarakat .

Sebagaimana yang telah diamanatkan tersebut maka janji di dalam sumpah Yang tadi terkandung bahwasanya kita sudah menjadi pimpinan di desa, pimpinan terhadap masyarakat dan pimpinan terhadap tokoh agama tokoh adat .

Disambung Bupati Untuk itu tingkah laku kita hak dan kewajiban kita semua sudah diatur.

Saya berpesan kepada Kepala Desa Karang Langit Kristanto yang sudah dilantik dan Triono kepala desa haraha yang saya kembalikan SK-nya untuk bekerja , memimpin masyarakat.

Tegakkan aturan di dalam menegakkan aturan itu , atas kepribadian kita atas tingkah laku kita yang tadi saya sampaikan yang saya sebutkan bukan hanya masyarakat di sekitar kita yang melihat akan tetapi disaksikan oleh Tuhan .

Dalam hal ini Kristanto Kepala Desa Karang Langit dan Triono kepala desa haraha yang telah dikembalikan SK-nya untuk melakukan kegiatan sebagai kepala desa .

Bahwasannya masyarakat menunggu kerja nyata kita sebagai pimpinan masyarakat menunggu kepemimpinan di dalam hal kampanye di dalam hal proses pemilihan yang tadinya terkotak-kotak berkelompok-kelompok.

,” Ucap Bupati ,saya percaya dengan bapak ,” kembali rangkul seluruh masyarakat yang berkelompok tadi dan juga pada saat mempunyai pendapat masing-masing keluarga semuanya ., masyarakat tidak ada lagi kelompok-kelompok yang memperjuangkan kandidatnya karena sudah terpilih kepala desa dan sudah ditetapkan sesuai dengan peraturan.

Pada hari ini pelantikan dan pengucapan sumpah janji sudah kita laksanakan serah terima jabatan tanggung jawab sarana prasarana dan lain sebagainya ,” tolong assisten, teman-teman camat untuk memfasilitasi setiap ada kegiatan bertujuan agar penyelenggaraan pemerintahan di Desa karang langit dan harara dapat berjalan dengan baik.

Tegas Bupati , dalam tugas yang akan dilaksanakan ini agar selalu berkoordinasi di tingkat desa, kepada aparat pemerintahan camat, tokoh agama, tokoh adat ,laksanakan segera komunikasikan.

Dan hal-hal yang menjadi penghambat pembangunan , karena sesuatu yang tidak berkomunikasi dengan baik maka akan menimbulkan gejolak, akan menimbulkan persepsi yang bisa membuat kelompok-kelompok ,” pertama tidak percaya , kelompok-kelompok pesimis, kelompok-kelompok ada emosi, Oleh sebab itu Bapak Ibu sekalian yang di ruang sini , sudah ada dari kepolisian dari TNI dari agama kejaksaan selalu memantau.

Sifatnya,” kami membina jika ada permasalahan di desa segera komunikasikan, jangan didiamkan , ada inspektur, ada camat.

,”Kejujuran Bupati menyampaikan ,Saya pada prinsipnya komunikasi dengan PJ Bupati melalui HP /W’A dan lain sebagainya saya buka bukan ,”

,” Hanya kepada aparat desa masyarakat juga ingin informasi yang bisa saya komunikasikan saya jawab dan tentunya tidak langsung menyelesaikan permasalahan yang diminta masyarakat karena proses pembangunan , proses perencanaan anggaran itu melalui tahapan-tahapan.

Itu juga,” harus disampaikan kepada masyarakat seperti misal aliran listrik, jalan irigasi, itu harus melalui proses perencanaan, tidak bisa tahun ini kita minta irigasi langsung dibuat kita minta listrik langsung mengalir listriknya Oleh sebab,” itu maka tahapan perencanaan disosialisasikan di tingkat bawah melalui musyawarah di desa atau kelompok-kelompok petani ,tokoh agama, tokoh adat, itu sangat efektif efisien

Pesan Bupati ,Kepada Kepala Desa karang langit dan kepala desa haraha yang diaktifkan kembali pada kesempatan ini saya percaya Bapak bisa memegang teguh peraturan ketentuan perundang-undangan dan pelayanan secara adil kepada masyarakat .

Dan itu sudah mulai dilakukan yang tadi saya sampaikan tidak ada kelompok-kelompok lagi tanpa membedakan suku agama ,golongan ,dan latar belakang karena ada prinsipnya kita sudah memberanikan diri.

Serta Bapak kepala desa sudah memberanikan diri mencalonkan sebagai pimpinan Desa, kepala desa Oleh sebab itu terhadap ketentuan-ketentuan yang tadi,” masyarakat seluruh komponen masyarakat lakukan terobosan inovasi yang ada di desa bekerjasama antar desa, di luar Kecamatan juga bisa Bapak lakukan banyak anak-anak muda di desa , manfaatkan ilmunya,” banyak anak-anak pemuda-pemudi desa yang sudah sekolah di luar , juga manfaatkan media untuk menginformasikan hasil kegiatan kita, hasil kerja kita supaya dapat terinformasi kepada seluruh masyarakat.

Jangan takut,” menginformasikan hasil kerja dan kita juga bukan bersifat pamer karena pada prinsipnya keterbukaan sekarang sudah ada di tengah-tengah kita , rencanakan dan pergunakan pertanggungjawaban anggaran desa kegiatan yang bermanfaat bagi kesejahteraan masyarakat.

Sesuai dengan ketentuan, lakukan musyawarah sebelum melakukan tindakan karena melalui perencanaan musyawarah tersebut maka hasil daripada pembangunannya, mudah-mudahan bermanfaat tidak sia-sia karena keinginan bersama bukan keinginan pribadi ,mengakhiri sambutan ini saya atas nama Pemerintah kabupaten Barito timur mengucapkan terima kasih dan penghargaan yang setinggi-tingginya kepada mantan kepala Desa karang langit dan kepala desa yang telah mengakhiri jabatan dan pejabat kepala desa sebelumnya semoga amal ibadah bakti saudara mendapatkan amal dari Tuhan Yang maha esa berkah dan tentunya keberlanjutan pembangunan dari kepala desa terdahulu yang baik diambil dilanjutkan.

Karena pada prinsipnya bukan keputusan pribadi kepala desa, keputusan bersama yang telah ditetapkan berdasarkan musyawarah dan lembaga desa yang ada di Desa karang langit dan Kepala Desa Harara, kepada Kepala Desa karang langit yang baru dilantik dan Kepala Desa Harara yang diaktifkan kembali juga saya mengucapkan selamat dan sukses dalam menjalankan tugas dan saya ingatkan kembali bahwa saudara bisa dilantik dan diaktifkan kembali melalui satu proses yang cukup panjang dan ini menjadikan satu pelajaran yang positif bagi kita.

Dan saya bersyukur kepada pihak-pihak terkait bahwasanya dalam hal pelantikan ini dapat berjalan dengan baik saya dapat dukungan dari DPRD bahwasanya keputusan ini adalah keputusan sesuai dengan konstitusi dan terhadap kegiatan yang akan dilaksanakan tahun 2024.

Juga Saya berpesan kepada kalangan Masyarakat Bartim kita akan menghadapi kegiatan pemilu yang lebih besar lagi , Pilkades kemarin sebagai pembelajaran di desa dan terhadap Pemilukada serentak pemilu presiden yang akan datang pembelajaran ini menjadi satu kegiatan yang positif dan tentunya teman-teman di desa sudah matang sudah bisa membedakan yang mana baik dan yang mana buruknya mari kita ambil setiap nilai positif nya ,”tutupnya PJ.Bupati Bartim.(El ).

Totop Troitua ST

Pendiri MB PKRI CADSENA dan Owner PT MEDIA PKRI CYBER