POLSUSWASKIANA – SUMUT. Gunungsitoli – Bupati Nias Ya’atulo Gulo,SE,SH,M.Si Nyanyi Bareng bersama Walikota, Wakil Walikota Gunungsitoli dan Ketua DPRD, Wakil DPRD Kota Gunungsitoli, sebagai salah satu Rangkaian Kota Gunungsitoli Ke-344 Tahun 2022 digelar acara Gunungsitoli Berdendang di Taman Ya’ahowu Kota Gununsitoli pada Senin (04/04/2022)
Acara Gunungsitoli Berdendang diisi dengan Penampilan anak-anak Muda berbakat yang tergabung dalam A2 Band serta Spontanitas Penampilan dari undangan.
Pemandangan yang mengundang komentar dari Warga Net di Kota Gunungsitoli muncul saat Bupati Nias Ya’atulo Gulo,SE,SH,M.Si bernyanyi Bareng diatas Panggung bersama Walikota Gunungsitoli Ir. Lakhomizaro Zebua, Wakil Walikota Gunungsitoli Sowa’a Laoli, Ketua dan Wakil Ketua DPRD Kota Gunungsitoli Yanto bersama Herman Jaya Harefa.
Kelima Pejabat ini menyanyikan lagu-lagu Nias Populer dengan gaya Santai dan penuh keakraban. Kontan kebersamaan ini mengundang komentar Positif dari Warga Net yang menyaksikan aksi mereka melalui Siaran Langsung Akun facebook Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Gunungsitoli.
Beberapa Komentar bermuculan Kabupaten Nias dan Kota Gunungsitoli semakin Maju dan Sejahtera, Selalu mantap,” tulis akun Warga Net dikolom Kementar. Tetap Akrab dan bersatu semoga para Pemimpin yang kami harap di Kepulauan Nias diberkati oleh Tuhan.
Ini yang kami harapkan Masyarakat, Pimpinan Daerah saling Kesehatian dan kebersamaan ada Kedamaian dan Sukacita. Tuhan memberkati Pemimpin kita dalam keadaan Sehat dan diberi kekuatan menjalani Mandat yang diberikan Kepercayaan oleh Masyarakat.” Komentar Warga Net. (YZ)