Bangun Usaha Organisasi, PKRI Malang Dukung Program Peternakan.

Bangun Usaha Organisasi, PKRI Malang Dukung Program Peternakan.

MALANG||PKRI CYBER. Menilik akan peranan dinas Peternakan dan kesiapan serta kesanggupan SDM pengurus  tanpa ragu eti kristini langsung melangkah pasti bangun usaha organisasi bidang peternakan.

Eti menyampaikan bahwa hasil pertemuan pengurus terkait Rencana kegiatan dunia peternakan ini telah melalui proses dan telah diterima langsung dalam bentuk Proposal.

Saat ini dirinya telah menerima laporan akan persiapan lahan kandang dan ternak yang akan dikembangkan.

Eti berharap pengurus kedepan nya juga ber kordinasi dengan dinas Peternakan setempat untuk dukungan. Dirinya berharap ada bentuk dukungan yang dapat diberikan oleh dinas Peternakan baik penyuluhan juga bantuan hewan ternak lainnya untuk dipelihara bersama dengan Kambing yang telah dipersiapkan.

Persiapan ini telah matang. Saat ini telah rampung untuk penyiapan kandang, dan sedang dalam pertunangan ternak apa yang akan di mulai untuk di ternak. Sebab ada dua kemungkinan yang menjadi pertimbangan Eti Kristini, antara Kambing Etawa atau Kambing biasa.

Semoga warga masyarakat menerima bentuk kegiatan organisasi saya dan turut mendukung kedepannya, untuk pembentukan kelompok tani hutan bekerjasama dengan kepala desa dan dinas terkait dan tentunya dengan dukungan penuh bapak bupati malang, Ungkap Eti.

Pewarta/Rusdi/Emma.

Totop Troitua ST

Pendiri MB PKRI CADSENA dan Owner PT MEDIA PKRI CYBER